Assalamualaikum Sobat Safe Tra!

Salam hangat untuk kita semua, Semoga sobat Safe Tra selalu diberikan kebahagian Yang berlimpah!

Menyambutnya Hari Kemanangan dalam Islam yaitu Hari Raya Idul Fitri 1445 Sobat Safetra pasti sudah banyak yang melakukan Mudik atau berpergian Kekampung halaman. Sobat Safe tra jangan Lupa selama perjalanan Mudik harus selalu waspada akan Bahaya yang mungkin saja terjadi seperti mengantuk pada perjalanan Maupun Barang barang berharga yang akan dibawa yang memicu terjadinya sesuatu yang tidak diinginkan.

 

Sobat Safe Tra Tau ga sih apa yang harus dipersiapkan selama Mudik lebaran saat ini selain Uang, khususnya untu seluruh Sobat Safe Tra yang akan membawa kendaraan pribadi ada beberapa yang harus dipersiapkan dalam Membawa kendaraan pribadi agar  tidak menghambat perjalanan maupun membahayakan pengemudi dan lingkungan pengemudi:

  1. Melakukan Periksa lebih awal Kendaraan sebelum berkendara
  2. Memastikan Fisik Pengemudi Harus Sehat
  3. Memastikan Kendaraan Tidak Melebihi Muatan sesuai dengan Standarnya
  4. Istirahat dengan waktu yang cukup Ketika Capek Saat Mengemudi.
  5. Selalu Patuhi  dan Pahami Rambu Rambu  Lalu Lintas
  6. Jaga Jarak dengan Kendaraan Lain agar tidak menggangu sesama pejalan

Nah Kira – Kira Sobat Safetra sudah paham kan terkait dengan Persiapan Mudik 2024 dengan tahap Defensive Driving. Momen yang paling ditunggu adalah pulang ke rumah dengan keadaan sehat dan bisa berkumpul hangat bersama keluarga di Hari Lebaran. Mari sesama menjaga Diri sendiri maupun keluarga

Selamat Hari Raya Idul Fitri, mohon maaf lahir dan batin.

Semoga Allah SWT mempererat tali persaudaraan kita, serta merahmati Kesehatan dan keselamatan kehidupan kita semua.

Ingat Safety, Ingat Safetra 👨🏼‍🚒⛑️

 

 

INFORMASI PENDAFTARANPELATIHAN  DAN KONSULTASI :
  • Contact person

(021) 2762-3629 (Kantor safetra)
0818-8532-4943 (Marketing)
0813-8425-3270 (Alternatif)

  • Sosial Media ⇓

Website     : www.safetra.co.id
Youtube     : Safetra Indonesia
Instagram : PT Safetra Indonesia
Facebook  : PT Safetra Indonesia
Tiktok        : Safetra Indonesia
Twitter      : Media.Safetra

Safetra Training Center, Bintaro Sektor 9

Jalan Elang VIII Terusan No 11 Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan