Hallo Sobat Safetra!
Kebakaran di Smelter Gresik merupakan salah satu insiden yang menarik perhatian publik dan menyoroti pentingnya keselamatan kerja di industri pengolahan mineral. Insiden ini bukan hanya berdampak pada operasional smelter, tetapi juga memiliki implikasi terhadap lingkungan dan keselamatan pekerja. Smelter di JIIPE Gresik ini rencananya sebagai smelter tembaga single line terbesar di dunia, dengan kapasitas pengolahan konsentrat tembaga sebesar 1,7 juta ton per tahun.
Tony juga menjelaskan bahwa terdapat beberapa catatan penting terkait kebakaran ini. Pertama-tama, sisi Safety. Poin ini wajib dijunjung tinggi oleh seluruh karyawan dan kontraktor PTFI. Selain itu, ada nilai-nilai Integrity, Commitment, Respect, dan Excellence (SINCERE) yang perlu diperhatikan. Tony bersyukur karena seluruh karyawan dan kontraktor mampu menjalankan dan menjadikan Safety sebagai pedoman. Sebagai hasilnya, ketika terjadi insiden di tempat kerja, tidak ada korban jiwa.
Selanjutnya, setelah terjadinya insiden ini, Presiden Direktur PT Freeport Indonesia (PTFI) Tony Wenas menyatakan bahwa pihaknya saat ini tengah mereview kembali seluruh proses. Tujuannya adalah agar insiden kebakaran di area kerja smelter tidak terulang kembali, dan mereka juga akan melakukan investigasi
Investigasi insiden kebakaran di smelter adalah langkah krusial dalam meningkatkan keselamatan dan mencegah insiden serupa di masa depan. Dengan memahami penyebab dan menerapkan rekomendasi perbaikan, industri smelter dapat beroperasi dengan lebih aman dan efisien. Keselamatan pekerja harus selalu menjadi prioritas utama dalam setiap operasi industri.
Untuk mendapatkan hasil rekomendasi Investigasi Insiden yang baik agar tidak terulang lagi, maka diperlukan personel maupun tim yang mengetahui
Informasi Pelatihan dan Konsultasi :
(021) 2762 – 3629
Marketing Safetra Indonesia
0818 – 0532 – 4943
0813 – 8425 – 3270
Sosial Media ⇓
Website : www.safetra.co.id
Youtube : Safetra Indonesia
Instagram : PT Safetra Indonesia
Facebook : PT Safetra Indonesia
Tiktok : Safetra Indonesia
Twitter : Media.Safetra
Safetra Training Center, Bintaro Sektor 9
Jalan Elang VIII Terusan No 11 Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan