PELATIHAN UNTUK ANDA YANG INGIN MEMILIKI KOMPETENSI DIBIDANG LISTRIK DAN SAFETY 

1.TUJUAN PELATIHAN 

Setelah mengikuti Training ini diharapkan peserta :

  1. Mempersiapkan tenaga pelaksana yang mampu melaksanakan K3 Listrik di tempat kerja.
  2. Mempersiapkan dan menghasilkan tenaga pelaksana yang mampu menjelaskan teknik pencegahan dan penanggulangan kecelakaan kerja, khususnya yang terkait dengan pekerjaan listrik.
  3. Mempersiapkan tenaga Teknisi yang dapat mengelola dan menjalankan organisasi P2K3

2. MATERI PELATIHAN

Beberapa materi pelatihan yang akan di sampaikan :

  1. Kebijakan pembinaan dan pengawasan Norma K3
  2. Identifikasi potensi bahaya listrik
  3. Pertolongan pertama pada kecelakaan (P3K) di pekerjaan listrik
  4. Persyaratan K3 pemasangan & pemeliharaan instalasi, perlengkapan dan peralatan listrik di pembangkitan listrik
  5. Persyaratan K3 pemasangan & Pemeliharaan instalasi, perlengkapan dan peralatan listrik di transmisi listrik
  6. Persyaratan K3 pemasangan & Pemeliharaan instalasi, perlengkapan dan peralatan listrik di distribusi listrik
  7. Persyaratan K3 pemasangan & Pemeliharaan instalasi, perlengkapan dan peralatan listrik di pemanfaatan listrik
  8.  Persyaratan K3 listrik ruang khusus dan Persyaratan K3 sistem penyalur petir

3. METODELOGI PEMBELAJARAN

  1. Pre Test
  2. Post Test
  3. Tutorial
  4. Diskusi Kelompok
  5. Praktek Belajar Lapangan
  6. Evaluasi dan Presentasi

4. PERSYARATAN PESERTA

  1. Berpendidikan SMA/SMK
  2. Photo berwarna ukuran 4×6, 2×3 dan 3x 4 masing-masing 4 lembar
  3. Fotocopy ijazah terakhir sebanyak 2 lembar
  4. Fotocopy KTP 2 lembar
  5. Surat Keterangan sehat dari dokter (klinik/puskesmas)
  6.  Surat Keterangan kerja dari perusahaan
  7.  Pengalaman kerja min 2 tahun

5. SASARAN PESERTA

  • Teknisi Listrik ,
  • Electrical Engineer
  • Lead Electrical Engineer

6. DURASI DAN WAKTU PELAKSANAAN
Durasi : 5 (Lima) hari

7. Investasi : Rp. 7.000.000

apabila anda ingin mengikuti pelatihan ini, dapat menghubung kami

PT SAFE TRA INDONESIA

HSSE & SMK3 TRAINING CONSULTIMG & ASSESSMENT

081377059144 (Nicca) –       087776657810 (KARIM)